
loading…
Baca Juga: Jadwal Opening Ceremony SEA Games 2025: Defile Atlet Indonesia Siap Beraksi
Indonesia menurunkan tujuh petinju putra dan lima putri, termasuk andalan Maikhel Roberrd Muskita (80kg) dan Huswatun Hasanah (63kg) yang dijagokan meraih emas. PB Pertina juga menyiapkan para atlet dengan pemusatan latihan di Vietnam dan Uzbekistan, sebelum mereka diberangkatkan lebih awal ke Thailand untuk beradaptasi dengan kondisi pertandingan.
Berikut jadwal lengkap pertandingan cabang tinju SEA Games 2025 beserta daftar wakil Indonesia pada setiap kelas:
Jadwal Lengkap Tinju SEA Games 2025
Rabu, 10 Desember 2025 – Babak 16 Besar (14.00 WIB)
• 54kg putra
• 54kg putri
• 57kg putra
• 60kg putra
• 60kg putri
• 63,5kg putra
• 66kg putri
• 69kg putra
• 48kg putra
Kamis, 11 Desember 2025 – Babak 16 Besar (14.00 WIB)
• 57kg putri
• 63kg putri
• 70kg putri
• 75kg putra
• 48kg putra