Tips Mendapatkan Espresso Look yang Lagi Tren



loading…

Ingin tahu bagaimana cara mendapatkan Espresso Look? Simak tips berikut ini! Foto/ MNC Media

JAKARTA – Sering mendengar lagu yang sedang viral di TikTok berjudul “Espresso” dari Sabrina Carpenter? Lirik lagu ini yang dikenal dengan kalimat “I’m working late, ‘cause I’m a singer” ini pasti terngiang-ngiang di kepala kalian. Banyak yang menggunakan lagu ini sebagai sound di TikTok, baik untuk video dance, outfit check, maupun untuk membuat tutorial Espresso Makeup Look dari lagu tersebut.

Hal ini dikenal di platform TikTok sebagai Espresso Look atau makeup ala Sabrina Carpenter. Ingin tahu bagaimana cara mendapatkan Espresso Look? Simak tips berikut ini!

Primer
Aplikasikan primer pada wajah kalian. Gunakan primer yang sesuai dengan jenis kulit kalian dan mengandung skincare. Jika tidak ada primer, kalian dapat menggunakan face mist yang mengandung skincare, seperti Soulyu Miracle Serum Mist.

Alas Bedak dan Concealer
Gunakan alas bedak dan concealer untuk menutupi flek hitam atau area yang perlu ditutupi. Untuk mendapatkan hasil yang lebih ringan dan flawless, kalian dapat menggunakan Soulyu Skin Glow agar kulit tetap terawat dan sehat.

Blush-On, Contour, Highlighter, dan Bedak
Aplikasikan blush on, contour, dan highlighter untuk menambahkan dimensi pada wajah. Jika tidak memiliki blush on dan contour, kalian bisa menggunakan lipstik seperti Soulyu Lip Flush sebagai penggantinya. Shade Love Bug bisa digunakan sebagai blush on, dan shade Sweetheart dapat digunakan sebagai contour. Setelah itu, tambahkan bedak secara tipis-tipis ke seluruh wajah kalian dengan Soulyu Ultra-Lightweight Translucent Powder untuk mendapatkan hasil yang lebih flawless.

Tambah Eyeshadow
Aplikasikan eyeshadow berwarna pink dan coklat pada kelopak mata. Kemudian, tambahkan highlighter di sudut mata. Kalian juga bisa menggunakan Soulyu Lip Flush sebagai opsi eyeshadow.

Alis dan Bulu Mata
Sisir alis kalian menggunakan spoolie untuk mendapatkan alis yang rapi, kemudian isi alis kalian dan sisir kembali. Untuk mendapatkan alis yang tahan lama, kalian bisa menggunakan Soulyu Brow Perfector. Selanjutnya, aplikasikan maskara yang tahan air seperti Soulyu Anti-Drop Mascara untuk mendapatkan bulu mata lentik bervolume ala Sabrina Carpenter.

Aplikasikan Eyeliner (Opsional)
Kalian bisa memilih untuk menggunakan eyeliner atau tidak. Jika ingin menggunakan eyeliner, disarankan untuk menggunakan eyeliner berwarna coklat untuk mendapatkan Espresso Look. Gunakan eyeliner yang tahan lama seperti Soulyu Precision Pro-Matte Eyeliner.

Warnai Bibir
Untuk mendapatkan bibir yang sesuai dengan Espresso Makeup Look, kalian harus menggunakan lipstik atau lip cream berwarna pink, dan tambahkan lipgloss. Gunakan produk lipstik atau lip cream yang tahan lama dan mengandung formula perawatan kulit seperti Soulyu Lip Flush dan Lip Maximizer. Untuk Lip Flush, kalian bisa mencoba shade Sugar Kisses, dan untuk Lip Maximizer, kalian dapat mencoba shade Spring Fling.

Jangan Lupa Set Makeup
Aplikasikan setting spray ke wajah agar makeup tetap tahan lama. Jika ingin menggunakan face mist, kalian dapat menggunakan Soulyu Miracle Serum Mist untuk menjaga agar makeup tetap tahan lama dan tetap menjaga kesehatan kulit kalian.

Viralnya Espresso Makeup Look di TikTok membuat banyak pengguna TikTok dan beauty enthusiast tidak ingin ketinggalan untuk mencobanya. Ingin mendapatkan tampilan ini dengan menggunakan produk yang tepat? Yuk, jangan lupa untuk mengecek semua produk Soulyu karena sekarang sedang diskon hingga 70% dalam waktu terbatas!

(tdy)



You May Also Like

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *